Tag: bandara binaka

  • Sudah Lima Hari Bandara Binaka Tak Beroperasi

    Sudah Lima Hari Bandara Binaka Tak Beroperasi

    GUNUNGSITOLI IDANOI, KABAR NIAS – Bandar Udara Binaka di Gunungsitoli Idanoi sudah lima hari tidak beroperasi, sejak Kamis hingga Senin (22-26/10/2015) akibat kabut asap yang menyelimuti Pulau Nias. Calon penumpang banyak yang kecewa karena kurangnya informasi dari maskapai penerbangan, yang melayani rute Binaka-Kualanamu. Pantauan Kabar Nias, Senin, beberapa calon penumpang maskapai penerbangan Garuda Indonesia Air dan Wings…